TRIBUN-TIMUR.COM - Buah Durian dengan harga selangit viral di media sosial akhir-akhir ini.
Buah Durian yang dibernama J-Queen tersebut dibanderol dengan harga Rp14 juta per buahnya.
Durian ini dijual di pusta perbelanjaan Plaza Asia, Tasikmalaya (26/1/2019).
Baca: Blak-blakan Rocky Gerung Cuma Kritik Jokowi dan Alasannya Ingin Prabowo Subianto Menang Pilpres 2019
Baca: 4 Fakta Kakak Perkosa Adik Kandung di Luwu Ternyata Sudah Direncanakan, Begini Nasib Pelaku Sekarang
Baca: Bos Sinar Mas Group Eka Tjipta Widjaja Meninggal, Inilah Pewaris Kekayaan Senilai Rp 205 Triliun
Baca: Sandiaga Uno Komentar soal Moderator Debat Pilpres Tommy Tjokro & Anisha Dasuki, Bahas Harry Tanoe
Baca: Peringatan Dini! Waspadai Hujan Lebat dan Angin Kencang di Makassar dan Sejumlah Wilayah di Sulsel
Kepada Kompas.com, Store Manager Plaza Asia Kota Tasikmalaya, Hinhin mengungkapkan bahwa durian tersebut merupakan durian varietas unggulan baru yang merupakan baian dari pemasaran durian unggulan terbesar di Priangan Timur.
Seperti yang Tribunnews.com rangkum dari Kompas.com, berikut adalah fakta-fakta seputar durian seharga Rp14 juta, durian J-Queen:
1. Asal durian
Berdasarkan keterangan Store Manager Plaza Asia Kota Tasikmalaya, Hinhin, durian jenis J-Queen ini sudah beberapa kali memenangkan kontes durian di Jawa Tengah.
Durian J-Queen ditanam di Kendal, Jawa Tengah, tapi penemu jenis durian ini adalah pria asli Tasikmalaya bernama Aka.
2. Dua buah durian J-Queen sudah laku terjual
Durian J-Queen yang akan dijual di Plaza Asia hanya empat buah saja.
http://makassar.tribunnews.com/2019/01/27/viral-durian-harga-rp-14-juta-per-buah-ini-8-faktanya-berani-coba
No comments:
Post a Comment